JOBS: LOWONGAN KERJA
WALK IN INTERVIEW

Search
JOBS: REKRUTMENT
PT. MAYORA INDAH TBK

Search
JOBS: KARIR
PT. PERTAMINA (PERSERO)

Search
JOBS: REKRUTMENT
PT. ADIRA MULTI FINANCE

Search




  Headline News 

Lowongan Kerja BUMN PT. Virama Karya | Deadline 8 Maret 2018


PT. Virama Karya merupakan Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang konsultasi teknik dan manajemen. Perusahaan ini melayani sektor teknis bidang tata ruang, transportasi, pengairan, pertanian, dan khusus. PT Virama Karya telah mendapat sertifikasi ISO 9001 : 2008 oleh IKRCS. Perusahaan ini adalah perusahaan yang dinasionalisasi oleh Pemerintah RI dari Perusahaan Bangunan Milik Swasta Belanda yang bernama N.V. Architecten Ingenieurs Bureau Fermont Cuypers menjadi Perusahaan Negara (P.N) Virama Karya. Dengan Peraturan Pemerintah No. 38 tahun 1970 dari Perusahaan Negara (P.N) Virama Karya menjadi perusahaan perseroan (Persero), lebih dimantapkan maksud dan tujuannya sebagai perseroan. Untuk mencapai visinya ”Menjadi Konsultan Nasional TERDEPAN, TERBESAR dan TERKEMUKA yang Bertaraf Internasional di Asia Tenggara” Perusahaan konsultan BUMN PT Virama Karya (Persero) membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:
 
Lowongan Kerja  BUMN PT. Virama Karya | Deadline 8 Maret 2018

Construction Manager (code : MK 1)
Persyaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil/Arsitekturdari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • diutamakan S2 Teknik Sipil Manajemen Project
  • Pengalaman sebagai Tenaga ahli Teknik Sipil/Arsitektur min 10 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA) MK – 601 / MP – 602
  • Memiliki pengalaman sebagai Construction Manager/Team Leader MK
Ahli Sipil Struktur (code : MK 2)
Persyaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipildari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Ahli Sipil min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Arsitektur (code : MK 3)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Arsitektur dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai AhliArsitektur min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Mekanikal Elektrikal Plumbing (code : MK 4)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Mesin/Elektro dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Ahli Mekanikal Elektrikal Plumbing min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Quantity Surveyor (code : MK 5)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai tenaga ahli Teknik Sipil min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
  • Memiliki pengalaman sebagai Ahli Quantity Surveyor
Ahli Quality Control (code : MK 6)
Peeryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai tenaga ahli Teknik Sipil min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
  • Memiliki pengalaman sebagai Ahli Quality Control
Ahli Landscape (code : MK 8)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Arsitektur Landscape dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai tenaga ahli Landscape min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Lingkungan (code : MK 7)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Lingkungan dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai tenaga ahliLingkungan min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Kesehatan dan Keselamatan Kerja (code : MK 8)
Peryaratan:
  • Pendidikan S1dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai tenaga ahli K3/Safety Manager/HSE Officer minimal 6 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
  • Ahli Geodesi (code : MK 9)
Peryaratan:
Pendidikan : S1 Teknik Geodesi dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
Pengalaman sebagai tenaga ahli Geodesi min 5 Tahun
Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Ahli Kontrak (code : MK 10)
Peryaratan:
  • Pendidikan S1dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai ahli Hukum Kontrak untuk pekerjaan konstruksi min 5 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Pengawas Sipil (code : MK 11)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Tenaga ahli/Inspector/Pengawas Sipilmin 3 Tahun
  • Diutamakan yang memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Pengawas Arsitektur (code : MK 12)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Arsitektur dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Tenaga ahli/Inspector/Pengawas Arsitekturmin 3 Tahun
  • Diutamakan yang memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Pengawas Mekanikal Elektrikal (code : MK 13)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Mesin/Elektro dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Tenaga ahli/Inspector/Pengawas Mekanikal Elektrikal min 3 Tahun
  • Diutamakan yang memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Pengawas Landscape (code : MK 14)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Arsitektur Landscape dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Tenaga ahli/Inspector/Pengawas Landscape min 3 Tahun
  • Diutamakan yang memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Juru Ukur/Surveyor (code : MK 15)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Juru Ukur/Surveyor min 3 Tahun
  • Diutamakan yang memiliki Sertifikat bidang pengukuran (Sertifikat Keahlian Teknik)
Asisten Quantity Surveyor (code : MK 16)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagai Quantity Surveyor/Asisten Quantity Surveyor min 3 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Asisten Quality Control (code : MK 17)
Peryaratan:
  • Pendidikan : S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi Terkemuka dan Terakreditasi
  • Pengalaman sebagaiQuality Control/Asisten Quantity Surveyor min 3 Tahun
  • Diutamakan memiliki Sertifikat Keahlian (SKA)
Berkas Lamaran:
  • Surat Lamaran ditujukan kepada Kepala Biro Umum & SDM PT Virama Karya (Persero),
  • Curriculum Vitae,
  • Soft file ijazah
  • KTP (yang masih berlaku),
  • NPWP,
  • SKA (bila ada)
  • Sertfikat/Referensi Kerja (bila ada)
PENDAFTARAN:
Kirimkan surat lamaran beserta lampiran yang disebutkan diatas kepada Kepala Biro USDM PT Virama Karya (Persero) melalui PO BOX atau E-mail dengan mencantumkan kode(contoh : Asisten Quality Control [MK 14]) pada subjek email (WP) ke: E-mail : lamaran.VK@gmail.com, atau PO BOX 6046 JKSGN 12120.
DEADLINE:
8 Maret 2018 




Previous
Next Post »